Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Crush Your Enemies

Crush Your Enemies

1.73
0 ulasan
2.5 k unduhan

Memerintah kaum barbar pada perang strategis

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

Crush Your Enemies adalah game RTS di mana kamu memimpin pasukan barbar yang ceroboh dalam peperangan. Tujuan tiap level adalah sama: menghabisi musuh dan merebut tanah mereka. Bukan hanya itu. Ketika kamu bergerak maju melewati tiap level, ada banyak tujuan sekunder baru yang lebih menarik dan sedikit lebih kompleks.

Cara memindahkan pasukan barbar di peta sangat simpel: ketuk salah seorang pasukan, lalu ketuk arah tujuan pemindahannya. Jika kamu mengarahkan pasukan barbar ke gerombolan musuh, kamu akan membuat mereka menyerang. Jika kamu mengirim mereka ke salah satu rumah, mereka akan merekrut prajurit baru. Strategi adalah kuncinya, maka buatlah keputusan matang-matang dalam memilih setiap tindakan.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Seperti halnya game RTS yang layak, Crush Your Enemies memiliki beberapa jenis pasukan. Pasukan yang lebih lemah dapat direkrut lebih cepat sebagai prajurit baru, tapi tidak efektif dalam perang. Sebaliknya, prajurit terkuat adalah pasukan terbaik untuk tarung jarak dekat, tapi paling sulit untuk direkrut.

Crush Your Enemies adalah RTS yang relatif sederhana dengan gameplay biasa dan sangat seru. Ia juga memiliki grafis pixelated yang menawan. Saat kamu maju menyelesaikan misi, level yang terbuka juga akan makin banyak.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 2.0 ke atas

Informasi tentang Crush Your Enemies 1.73

Nama Paket com.emerge.cyetest
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Strategi
Bahasa B.Indonesia
Penerbit Gambitious Digital Entertainme
Unduhan 2,505
Tanggal 12 Sep 2017
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 1.70 Android + 2.0 7 Okt 2016
apk 1.67 Android + 10.9 Mavericks 31 Agt 2016
apk 1.60 Android + 2.0 14 Jul 2016

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Crush Your Enemies

Komentar

Belum ada opini mengenai Crush Your Enemies. Jadilah yang pertama! Komentar

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Clash of Clans
Pimpin klanmu menuju kejayaan dan bunuh semua musuh
Ikon Magic Chess: Bang Bang
Perang catur otomatis yang menarik
Ikon WorldBox
Kekuatan untuk menciptakan dan menghancurkan dunia di ujung jari
Ikon Craftsman 2 Game
Bangun, bertahan hidup, dan jelajahi dalam dunia sandbox 3D berpiksel
Ikon Moba Legends: 5v5!
Kalahkan musuh dan hancurkan inti musuh
Ikon Block Crazy
Membangun tanpa henti di dunia konstruksi balok
Ikon Honor of Kings
Raja MOBA Android yang tak terbantahkan
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon EA Sports FC Mobile Beta
Generasi baru sepak bola hadir di Android
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon Gacha Life
Ciptakan karaktermu sendiri dan jalankan ribuan petualangan
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon EA Sports FC Mobile 25 (FIFA Football)
Raja sepak bola kini hadir di Android
Ikon ARK: Survival Evolved
Adaptasi Android resmi dari game survival yang terkenal